Tips Windows: Cara Masuk ke Control Panel di Windows 10

Letak control panel windows 10 memang berbeda dengan windows-windows yang sebelumnya, tidak seperti windows 7 yang bisa kita buka dengan membuka menu start, tetapi pada windows 10 sudah di rubah total, bahkan untuk pengaturan tertentu juga di sendirikan.

Banyak dari teman-teman yang mungkin mencari cara untuk membuka control panel pada windows 10 yang tidak tampil pada menu start, tetapi ternyat untuk mencarinya sangatlah mudah, dan caranya juga bermacam-macam, ada yang lewat menu Run, lewat menu cortana, dan beberapa trik lainya.
cara membuka control panel

Pada windows 10 juga bisa membuka control panel dengan keyboard, cara ini cukup mudah dengan melalui menu run, akan saya tuliskan di bawah nanti.

Cara Membuka Control Panel di Windows 10


Membuka Control panel dengan keyboard


Cara membuka control panel dengan keyboard bisa kamu lakukan dengan membuka aplikasi Run yang ada pad windows, caranya adalah sebagai berikut.
- Buka menu Run dengan menekan tombol Windows + R pada keyboard.
- Selanjutnya akan muncul jendela Run ukuranya kecil.
- Tuliskan Control Panel dan tekan Enter.
- Maka jendela Control panel akan terbuk.

Membuka Control panel melali menu cortana


Cara yang satu ini sangatlah mudah, ini perubahan yang sangat bagus pada windows 10, hanya dengan sekali klik anda bisa melihat beberapa pengaturan yang mungkin akan sering anda kunjungi pada windows 10, seperti device manager untuk melihat driver yang terinstall, program and features untuk melihat program yang terinstall pada windows, disk management untuk melihat kapasitas hardisk, partisi hardisk dan mengedit partisi hardisk, dan masih banyak pengaturan lainya yang ada di sana. Nah untuk masuk ke control panel melaui menu ini caranya sebagai berikut ini.
- Tekan tombol Windows + hurus X pada keyboard atau dengan klik kanan pada start program seperti yang saya beri tanda panah di bawah.

letak control panel pada laptop

selanjutnya langsung saja klik control panel. maka jendel control panel akan terbuka.

Sebenaranya ada bebrapa cara lain untuk membuka control panel pada windows 10, tetapi cara ini menurut saya yang paling mudah dan paling simple, untuk cara membuka lainya saya rasa tidak di perlukan, jadi saya cukupkan saja tutorialnya sampai disini.

Semoga bermangfaat, terimakasih sudah mampir.

Join the Newsletter

Subscribe to get our latest content by email.
    We won't send you spam. Unsubscribe at any time.